Option D
Hari ke 1
(Hutan De-Djawatan, Teluk Ijo, Pulau Merah)
07.00 Dijemput di Stasiun, Terminal, Bandara, Hotel (Area Banyuwangi Kota)
07.30 Makan Pagi
08.00 Berangkat menuju De-Djawatan
09.00 Sampai De-Djawatan (Berkeliling, Foto-foto)
11.00 Meninggalkan De-Djawatan dan menuju Rajegwesi
12.30 Makan Siang
13.30 Sampai Rajegwesi, naik perahu menuju Teluk Ijo
14.00 Sampai Teluk Ijo (Berkeliling, foto-foto)
15.00 Meninggalkan Teluk Ijo dan menuju Pulau Merah
16.00 Sampai di Pulau Merah (Sunset, Foto-foto)
17.00 Meninggalkan Pulau Merah
18.00 Makan Malam
19.00 Check In hotel dan istirahat
Hari ke 2
(Explore Banyuwangi Utara)
07.30 Penjemputan di Hotel
08.00 Perjalanan menuju Bangsring Underwater
08.30 Bangsring Underwater, snorkeling utnuk menikmati keindahan bawah laut pantai bangsring ( Alat Snorkling Biaya Exclude 35 k / Pax & Kamera Underwater 150 k )
10.00 Perjalanan menuju Baluran
11.00 makan siang WR Rajwa Sebelum Masuk Baluran
12.00 Menuju TN Baluran
13.30 Pantai Bama, menikmati keindahaan pantai bama dengan ombaknya yang tenang dan kita juga bisa trekking ke area hutan mangrove
14.30 Menuju Savana bekol
15.00 Savana bekol, menikmati savanna bekol dan jika beruntung kita juga bisa melihat aktivitas hewan liar disini
16.00 Perjalanan Makan Malam
19.00 Kembali ke Hotel
Hari ke 3
(Pusat Oleh – oleh dan Pendopo
08.00 Breakfast dan Persiapan Checkout
08.30 Menuju Taman Gandrung Terakota spot foto
10.00 Kembali ke Banyuwangi kota menuju pusat oleh – oleh
11.00 Pusat Oleh-oleh
12.00 Makan Siang
12.30 Menuju Pendopo Sabha Swagata
13.00 Explore Pendopo Sabha Swagata
13.30 Transfer Out Bandara/Stasiun/Pelabuhan
14.00 Program Selesai drop Bandara
Include :
- Transportasi Selama Program Tour
- Driver dan BBM
- Parkir
- Tour Guide dan Guide Snorkling
- Tiket Destinasi
- Hotel 2 Malam
- Boat Penyeberangan
- Alat Snorkeling
- Dokumentasi Underwater
- Senter dan Masker Gas
- Air Mineral
- Makan Sesuai Program
- P3K
Exclude :
– Tiket Pesawat/kereta/etc
– Keperluan pribadi (tips Driver & guide, bar, dan belanja)
– Optional Tour Tambahan / Perubahan
– Travel insurance
– Gerobak Ijen
*Banyaknya Destinasi di tiap trip salah satu Option dan apabila waktu tidak memungkinkan bisa Split dan memangkas destinasi
Ketentuan Pembayaran :
- DP Minimal 50% dari Jumlah Biaya Tour Sebagai Tanda Jadi.
- Pelunasan Maksimal H-1 Pelaksanaan Program Tour.
- Pembatalan Program H-5 sd H-1 Uang DP Hangus.
- Bluefireindonesia.com berhak membatalkan trip dengan pertimbangan tertentu diluar kemampuan kami, misalnya faktor bencana alam dsb dan uang DP kembali 100%.
- Peserta dianggap mengerti dan menyetujui segala ketentuan yang disebutkan di atas.